
Resep Pancake Pisang Wijen
Bahan :
- 200 gr tepung terigu
 - 35 gr gula pasir
 - 1/2 sdt ragi instan
 - 1/2 sdt garam
 - 150 ml air hangat
 - 100 gr pisang ambon,dihaluskan
 - 1/4 sdt esens pisang
 - 1 btr telur
 - 50 ml air suji
 - 2 tetes pewarna hijau
 - 150 ml santan dari 1/4 btr kelapa
 
- 50 gr gula pasir
 - 50 gr wijen sangrai
 
- Campur tepung terigu,gula pasir,ragi instan,garam,dan air hangat.Aduk rata.Diamkan 30 menit.
 - Masukkan pisang,esens pisang,telur,air suji,pewarna hijau,dan santan.Aduk rata
 - Tuang diwajan datar diameter 18 cm yg dioles margarin.Biarkan sampai setengah matang.Tabur bahan taburan,lipat sesuai selera.Biarkan sampai matang.
 
( Sumber - SAJI )
{ 0 komentar... Views All / Send Comment! }
Posting Komentar